Cara Mengatasi SQLite Database Disk Image is Malformed

Hari ini, saya iseng cek error logs cyberpanel dari salah satu server saya, ternyata ada error yang kurang lebih seperti ini sqlite3stmt::execute(): unable to execute statement: database disk image is malformed Saya pun bingung padahal databasenya hanya menjalankan proses CRUD biasa, tapi asumsi saya adalah karena databasenya merupakan database hasil upload ulang dari file backup. … Read more

Cara Mengatasi Error Downloading Metadata for Repository ‘appstream’

Beberapa waktu yang lalu saya ingin menginstall caddy pada server saya yang osnya centos 8 stream. Namun ketika ingin melakukan install muncul error seperti ini Errors during downloading metadata for repository ‘appstream’: – Curl error (6): Couldn’t resolve host name for http://mirrorlist.centos.org/?release=8-stream&arch=x86_64&repo=AppStream&infra=genclo [Could not resolve host: mirrorlist.centos.org] Error: Failed to download metadata for repo ‘appstream’: … Read more

Cara Cek dan Mengurangi Jumlah Inodes pada Cyberpanel

Halo gan, beberapa waktu lalu salah satu web saya tidak dapat melakukan update, baik itu menambah data atau melakukan modifikasi. Setelah saya cek ternyata inodes servernya penuh sehingga tidak ada data yang bisa terbuat tapi tidak kelihatan karena website tetap berjalan normal seperti biasanya. Sebenarnya error ini bukan yang pertama kalinya sih, dulu sempat juga … Read more